KILATPURWAKARTA.COM - Seiring perkembangan zaman, produsen HP kian gencar rilis HP spek mumpuni dengan harga murah terbaru di Maret 2023.
Sejumlah HP spek mumpuni dengan harga murah terbaru Maret 2023 berasal dari beberapa perusahaan termasuk Oppo dan Samsung, yang dibanderol mulai Rp3 jutaan.
Berikut daftar lima HP murah terbaru Maret 2023 usung spek mumpuni harga mulai Rp3 jutaan yang sudah dan segera hadir di Indonesia, salah satunya Realme C55 hingga Samsung A34, dikutip Kilatpurwakarta.com dari GSM Arena.
Baca Juga: Bocoran Spek Gahar iPhone 15 Beredar, Ini Penampakan Fitur, Kaca Layar dan Harga Aplle Terbaru
1. Poco X5 5G
Poco X5 5G hadir dengan layar berukuran 6,67 inci Full HD+. Bagian layar HP murah ini telah mendukung refresh rate 120Hz dan dilindungi Corning Gorilla Glass 3.
Dari sisi kamera, Poco X5 5G ada 3 kamera yang diletakkan di bagian belakang, terdiri dari 48MP untuk kamera utama, 8MP (ultra-wide), dan makro 2MP.
Sedangkan untuk kamera depan diletakkan di punch hole sebesar 13MP.
HP murah ini disokong dengan Chipset yang menggunakan Snapdragon 695, dengan penyimpanan RAM 6GB dan 8GB dengan memorinya 128GB serta 256GB.
Di sisi baterai, Poco X5 5G menggunakan daya 5.000 mAH dan dukungan pengisian cepat 33W.
Di Indonesia, Poco X5 5G dijual dengan harga Rp3.499.000 untuk varian 6GB+5GB/128GB, dan Rp3.899.000 untuk 8GB+5GB/256GB.
Baca Juga: Lenovo ThinkPad X230 Harganya Cuma Rp1 Jutaan, Jadi Incaran Anak Sekolah
2. Oppo Reno8 T 5G
Artikel Terkait
4 Tablet Lenovo Terbaik dengan Stylus Pen, Bawa Spek Gahar Harga Ada yang Rp1 Jutaan
Lenovo ThinkPad X230 Harganya Cuma Rp1 Jutaan, Jadi Incaran Anak Sekolah
Update Harga HP Oppo terbaru Maret 2023 Lengkap Berbagai Tipe, Mulai dari Rp1 Jutaan
Rekomendasi 5 HP Android Usung Spek Gahar Harga di Bawah Rp5 Jutaan, Ada Galaxy A53 5G hingga POCO M3 Pro 5G
Update Harga HP Oppo Terbaru Maret 2023, Oppo Reno8 T Rp5 Jutaan, A53 Berapa? Cek Selengkapnya di Sini
VIVO V15 Pro, Salah Satu HP Kekinian Yang Paling Dicari Taun 2023