Senin, 29 Mei 2023

Cara Penukaran Uang Baru di BI untuk Lebaran 2023, Perhatikan Syarat-syaratnya  

- Selasa, 28 Maret 2023 | 14:57 WIB
Cara penukaran uang baru di BI untuk Lebaran 2023. (Instagram @Reporterjahil)
Cara penukaran uang baru di BI untuk Lebaran 2023. (Instagram @Reporterjahil)

KILATPURWAKARTA.COM - Bank Indonesia atau BI telah membuka layanan penukaran uang baru untuk Lebaran 2023 sejak 27 Maret 203 kemarin.

Adapun waktu penukaran uang baru BI untuk Lebaran 2023 atau Idul Fitri 1444 Hijriah berlaku hingga 20 April 2023 mendatang.

Masyarakat yang akan melakukan penukaran uang baru di BI untuk Lebaran 2023 bisa simak syarat-syarat yang harus diperhatikan.

Baca Juga: KJP Plus April 2023 Sudah Cair? Ini Info Terbaru dan Cara Cek Saldo Secara Online di JakOne Mobile  

Diketahui, penukaran uang baru di BI ini naik 8,22 persen dari realisasi 2022, dengan 5.066 titik layanan penukaran uang, bertambah 377 titik dari tahun sebelumnya.

Dana yang disiapkan BI untuk penukaran uang baru pada Lebaran 2023 ini juga naik menjadi Rp195 triliun.

Anda bisa memilih mau menggunakan cara penukaran uang baru di BI untuk Lebaran 2023 secara online atau offline.

Baca Juga: Selamat! Siswa Kategori Ini Dapat PIP Maret 2023 Rp1 Juta, Cek Nama di pip.kemdikbud.go.id

Pasalnya, BI sendiri telah menyediakan layanan penukaran uang baru secara online melalui laman PINTAR BI dan secara offline melalui bank dan di beberapa jalur mudik.

Berikut cara penukaran uang baru untuk Lebaran 2023 secara online di pintar.bi.go.id.

1. Buka situs penukaran uang baru Lebaran 2023 di https://pintar.bi.go.id/ .

Baca Juga: PIP Maret 2023 Mulai Cair, Ini Daftar Siswa yang Terima Uang Tunai Rp450 Ribu  

2. Lalu, pilih menu "Penukaran Uang Rupiah Melalui Kas Keliling" di halaman awal laman tersebut.

3. Selanjutnya, pilih provinsi lokasi penukaran uang baru melalui mobil kas keliling yang diinginkan.

Halaman:

Editor: Rohana.

Sumber: pintar.bi.go.id

Tags

Artikel Terkait

Terkini

X